Connect with us

Tresna Asih Sepasang Kakek Nenek, Terlihat Saling Genggam Saat Wisata Spiritual

Inspirasi

Tresna Asih Sepasang Kakek Nenek, Terlihat Saling Genggam Saat Wisata Spiritual

Tiap manusia mendambakan menua bersama dengan pasangannya, namun menua bersama yang seperti apa?

Unggahan video sepasang kakek dan nenek yang saling menggenggam satu sama lain dalam perjalanan persembahyangan atau wisata spiritual mereka di sebuah pura ini bisa jadi inspirasi kita semua.

Bahwa ketika menua, pasangan kitalah yang ada di sisi kita. Saling genggam, saling jaga, dan saling memandu satu sama lain.

Yuk Semeton yang masih suka bertengkar sama pasangannya, coba bangkitkan tresna asih atau cinta kasih di hubungan kalian dan lebih romantis lagi sama pasangan masing-masing.

Sepasang kakek dan nenek ini bisa banget dijadikan contoh. Semoga langgeng ya.

Continue Reading
Advertisement
Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Lainnya di Inspirasi

Advertisement
To Top