Peristiwa
Sabtu Pagi, Jembatan Penghubung Subagan – Asak Terputus
Jembatan Penghubung Desa Subagan – Asak akhirnya terputus Sabtu (09/02) akibat dasar jembatan terhempas aliran air hujan yang begitu deras.
Bagi masyarakat yang ingin melalui jalan tersebut dihimbau untuk mencari jalan alternatif lainnya.
Sumber: IG/Infokarangasem_id